LAPORAN AKHIR
MEMBUAT PROGRAM APLIKASI PERHITUNGAN GAJI PEGAWAI
MENGGUNAKAN APLIKASI VISUAL BASIC 6.0
Nama : Sarah Nur Arafah
Kelas : 1EB16
NPM : 26218528
UNIVERSITAS GUNADARMA
2019
Cara Membuat Program Aplikasi Perhitungan Gaji Pegawai dengan ketentuan soal berikut:
Anda diminta membuat Program Perhitungan Gaji Pegawai secara Sederhana,dengan ketentuan dan tampilan sebagai berikut:
1. Jika Pegawai adalah:
a. golongan 1, maka gaji pokoknya adalah Rp 300.000
b. golongan 2, maka gaji pokoknya adalah Rp 400.000
c. golongan 3, maka gaji pokoknya adalah Rp 1.200.000
2. Jika pegawai lembur, lama lembur maksimal adalah 20 jam,dengan ketentuan:
a. golongan 1, maka honor lembur per jam adalah Rp 30.000
b. golongan 2, maka honor lembur per jam adalah Rp 40.000
c. golongan 3 honor lembur tidak dihitung
3. Tunjangan pegawai Rp 150.000 untuk semua golongan.
4. Jika pegawai:
a. Belum menikah: tunjangan pegawai ditambahkan Rp 20.000
b. Menikah belum punya anak: tunjangan pegawai ditambahkan Rp 25.000
c. Menikah dan punya anak 1: tunjangan pegawai ditambahkan Rp 45.000
d. Menikah dan punya anak 2: tunjangan pegawai ditambahkan Rp 55.000
e. Menikah dan punya anak lebih dari 2: tunjangan pegawai ditambahkan Rp 60.000
5. Jika pegawai sudah menikah, mendapatkan tunjangan beras sebesar 25.000
6. Jika pegawai tidak masuk lebih dari 3 hari,maka total gaji dipotong 2 persen (2%)
7. Total Gaji/THP (take home pay) =
Gaji pokok + Honor Lembur +Tunjangan Pegawai +Tunjangan Beras
Hitung total gaji untuk setiap pegawai berikut:
1. Bapak Andi : Golongan 1,Lembur 15 Jam,Menikah anak 4,Tidak Masuk 6 hari
2. Bapak Budi : Golongan 2,Lembur 1 Jam,Bujangan,Tidak Masuk 0 hari
3. Ibu Susi : Golongan 3,Lembur 21 Jam,Menikah anak 3, Tidak Masuk 3 hari
Cara Membuat Program Aplikasi Perhitungan Gaji di Visual Basic 6.0
1. Buka Aplikasi Visual Basic 6.0 maka akan muncul tampilan seperti ini
2. Pilih Standard EXE klik Open maka akan muncul form1 kemudian buatlah program perhitungan gaji pegawai diform dengan 8 Label dan 8 TextBox serta 1 Command Button
Cara untuk mengisi Label, TextBox dan Command Button di Properties
Label1: (Name) : label1
Caption : Nama Pegawai
Label2: (Name) : label2
Caption : Golongan
Label3: (Name) : label3
Caption : Lembur
Label4: (Name) : label4
Caption : Tidak Masuk Kerja
Label5: (Name) : label5
Caption : Menikah
Label6: (Name) : label6
Caption : Jumlah Anak
Label7: (Name) : label7
Caption : Tunjangan Beras
Label8: (Name) : label8
Caption : Total Gaji Adalah
TextBox1: (Name) : txtNamaPegawai
Text : Text1 dihapus/dikosongkan
TextBox2: (Name) : txtGolongan
Text : Text2 dihapus/dikosongkan
TextBox3: (Name) : txtLembur
Text : Text3 dihapus/dikosongkan
TextBox4: (Name) : txtTidakMasukKerja
Text : Text4 dihapus/dikosongkan
TextBox5: (Name) :txtMenikah
Text : Text5 dihapus/dikosongkan
TextBox6: (Name) : txtJumlahAnak
Text : Text6 dihapus/dikosongkan
TextBox7: (Name) : txtTunjanganBeras
Text : Text7 dihapus/dikosongkan
TextBox8: (Name) :txtTotalGaji
Text : Text8 dihapus/dikosongkan
Command1: (Name) :CmdHitungGaji
Caption : Hitung Gaji
3.Selanjutnya untuk mengetik codingan diform dengan cara mengklik Command Button Hitung Gaji sebanyak 2 kali.Ketik codingan program yang akan dibuat.
Penjelasan Codingan Program Aplikasi PerhitunganGaji Pegawai
Dim untuk mendeklarasikan nama variabel
Double untuk bilangan real
Val(txtGolongan.Text)
Val(txtLembur.Text)
Val(txtTidakmasukKerja.Text)
Val(txtMenikah.Text)
Val (txtJumlahAnak.Text)
Val(txtTunjanganBeras.Text)
Val(txtTotalGaji.Text)
codingan ini untuk nilai Value dan mengisi nilai di form yang ada di TextBox (Text)
Const Tunjangan Pegawai
codingan ini untuk menetapkan nilai yang tetap dan tidak berubah untuk semua golongan
Rumus If
untuk menghitung,membuat pernyataan dan memasukkan rumus If...Then...Else
End If
diperlukan untuk mengakhiri blok pernyataan If...Then..Else
Operator Aritmatika yang digunakan
* perkalian
+ penjumlaham
/ pembagian
Jika menghitung persen diubah ke bentuk desimal terlebih dahulu
contoh: 2% menjadi 0.02
Operator Pembanding yang digunakan
= sama dengan
> lebih besar
Private Sub CmdHitungGaji_Click()
End Sub
digunakan untuk procedure static waktu hidup variabel selama aplikasi berlangsung dan jika procedure dimatikan maka nilai akhirnya itu telah tersimpan dalam program tersebut
txtTotalGaji.Text = TotalGaji
txtTunjanganBeras.Text = Tunjangan Beras
untuk memunculkan nilai secara otomatis ketika commandbutton diklik
Untuk Menghitung Gaji dan menjalankan program secara otomatis dengan mengklik Run pilih start
Jika sudah selesai menghitung klik End untuk mengakhiri.
Codingan ini sesuai soal yang telah ditentukan.
Soal 1
1. Bapak Andi: Golongan1, Lembur 15 Jam, Menikah anak 4, Tidak masuk 6 hari
Perhitungan secara Manual:
Jika diklik Hitung Gaji maka hasilnya:
Soal 2
2. Bapak Budi : Golongan 2, Lembur 1 Jam,Bujangan,Tidak Masuk 0 hari
Jika diklik Hitung Gaji maka hasilnya :
Soal 3
3. Ibu Susi : Golongan 3, lembur 21 Jam, Menikah anak 3, Tidak masuk 3 hari
Jika diklik Hitung Gaji maka hasilnya: